Pameran Karya Tugas Akhir Mahasiswa Desain Produk Industri ITS
Bertajuk BFA Vol 13, Bright Future Ahead merupakan pameran Tugas Akhir mahasiswa Desain Produk Industri ITS. Acara ini merupakan pameran ke-13 yang telah diadakan secara rutin sebagai syarat dari kelulusan mahasiswa.
Menyuguhkan berbagai karya yang ditata apik disetiap stan, para mahasiswa menjelaskan hasil karya Tugas Akhir yang sudah mereka buat mulai dari apparel design, otomotive design, furniture design, medical equipment design, appliance design, dan banyak lagi.
Pameran yang diadakan pada tanggal 14 Februari 2020 di Plaza Dr. Angka ITS ini bertujuan untuk mengenalkan karya desain produk yang kreatif, inovative, dan inspiratif kepada masyarakat luas, serta dimeriahkan pula Design Talk tentang keprofesian Desain Produk dan di akhiri dengan catwalk peragaan karya Apparel Design oleh mahasiswa Desain Produk ITS.
Desain Otomotif Sepeda Motor Listrik Streel oleh mahasiswa ITS Desain Produk Industri
Halo Sobat Desain! Pada tanggal 19 Januari 2025, Departemen Desain Produk ITS kedatangan kunjungan dari siswa-siswi SMA pada acara
Halo sobat Desain! Pada tanggal 14 Januari dan 16 Januari Tahun 2025, Departemen Desain Produk ITS melaksanakan Sidang Tugas
Alhamdulillah Tahun 2024 ITS, universitas terbaik/Peringkat 1 di Indonesia yang diperingkat berdasarkan kinerja penelitian mereka dalam Desain Produk dan