Mahasiswa Desain Produk ITS berhasil mendominasi peringkat teratas pada Kompetisi Desain Produk & Kriya 3D Printing yang diadakan oleh Dekranasda Jawa Timur.
Berikut daftar pemenang lomba:
Untuk Kategori Pemula:
1. Vaya Herlina (Despro ITS)
2. Jam printer 3D (T. Material ITS&Despro ITS)
3. Surya Pusparina (Despro ITS)
Untuk Kategori Profesional:
1. Faizal Resky Dhafin (alumni Despro ITS)
2. Nike Jhorda Iftira (alumni Despro ITS)
3. Martinus Brahma (iSTTS/alumni Despro ITS)
Selamat kepada pemenang! Despro ITS Juara!
Halo sobat Desain!! Pada hari Selasa tanggal 22 April 2025, Departemen Desain Produk ITS telah melaksanakan Verifikasi Portofolio 22
Susunan Acara Verifikasi Portofolio Calon Mahasiswa Departemen Desain Produk Fakultas Desain Kreatif Dan Bisnis Digital, INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER,
SELEKSI MANDIRI ITS (SMITS) FLAT 2025 SUDAH DIBUKA! Punya prestasi akademik atau non-akademik? Yuk, manfaatkan jalur SMITS FLAT