Halo sobat Despro!!
Pada tanggal 8 Mei 2024 ada kedatangan kunjungan dari siswa-siswi SMA Negeri 2 Lumajang untuk mendapatkan informasi tentang kuliah di Departemen Desain Produk ITS.
Semoga siswa-siswi SMA Negeri 2 Lumajang mendapatkan informasi yang bermanfaat dan bisa lolos pada tahap penyeseleksian masuk ke Departemen Desain Produk ITS kedepannya.
Berikut suasana pada acara kunjungan siswa-siswi SMA Negeri 2 Lumajang :
**KULIAH TAMU DESAIN PRODUK ITS!** Mata Kuliah : Desain Interaksi
Tema: ” Merancang Interaksi yang Efektif pada
Sambil menunggu hasil UTBK, yuk cari tahu juga jalur seleksi lain di ITS yang masih bisa kamu manfaatkan untuk
Halo sobat Desain!! Pada tanggal 1-3 Mei 2025, Departemen Desain Produk ITS menyelenggarakan acara yang bernama “BERHADEP-HADEPAN 3”. Acara