TRACER STUDY

Tracer Study Alumni Departemen Desain Komunikasi Visual

Yang terhormat, Saudara Alumni Desain Komunikasi Visual ITS,

Sehubungan dengan kegiatan penjaminan mutu internal tiap tahun dan akreditasi BAN PT lima tahunan Departemen Desain Komunikasi Visual (DKV) ITS, mohon kesediaan Saudara Alumni untuk berpartisipasi dalam tracer study ini. Tracer study dilakukan untuk menentukan kebijakan dan strategi pencapaian visi, misi dan tujuan Prodi dalam meningkatkan kualitas pembelajaran dan kualitas lulusan DKV ITS. Oleh karena itu, informasi dari Saudara Alumni menjadi sangat penting dalam pengembangan Prodi ke depan.

Kami sangat mengharapkan partisipasi Saudara untuk dapat mengisi dan menjawab kuesioner tracer study ini.

Terima kasih atas perhatian dan kerjasama yang Anda berikan.

Tim Tracer Study Desain Komunikasi Visual ITS

Hasil Tracer Study Desain Komunikasi Visual

Views: 206

Open chat
Hello
Can we help you?