Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) mengundang para peneliti, akademisi, dan praktisi untuk berpartisipasi dalam Week of Indonesia – Netherlands Education and Research (WINNER) 2025 edisi ke-6. Konferensi hibrida ini menawarkan kesempatan untuk berbagi wawasan dan berkolaborasi dalam membangun masa depan berkelanjutan melalui pendidikan dan riset.
Detail Acara:
Tema Utama: Konferensi WINNER 2025 mengusung tema “Building a Sustainable Future through Education and Research”, yang berfokus pada kolaborasi Indonesia-Belanda dalam menciptakan masa depan berkelanjutan. Adapun subtema yang diangkat meliputi:
Jenis Sesi yang Tersedia: Peserta dapat mengusulkan berbagai jenis sesi, termasuk:
Batas Pendaftaran Proposal: Para akademisi dan peneliti yang berminat dapat mendaftarkan proposal sesi mereka sebelum 17 April 2025 melalui tautan resmi: https://bit.ly/WINNER-CFP25.
Konferensi WINNER 2025 menjadi platform strategis bagi para intelektual untuk berbagi inovasi dan memperkuat jejaring akademik antara Indonesia dan Belanda. Jangan lewatkan kesempatan untuk berkontribusi dalam membangun masa depan yang lebih baik melalui pendidikan dan penelitian!
Lampiran:
Menyusul surat nomor 59/IT2.IV.1/B/PN.01.00.00/IV/2025 tertanggal 8 April 2025 terkait Pengumuman Penerima Pendanaan Program RKI dan PMKI Tahun 2025, Direktorat
Menindaklanjuti surat Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat ITS Nomor 7176/IT2.IV.1/B/TU.00.09/III/2025 Perihal Sosialisasi Panduan dan Call Proposal Program Penelitian
Menindaklanjuti surat Direktur Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Nomor 0227/C3/DT.05.00/2025 tanggal 11 April 2025 perihal Pengumuman Perpanjangan Penerimaan Proposal
Kami sampaikan bahwa proses seleksi proposal untuk Program Riset Kolaborasi Indonesia (RKI) dan Pengabdian Masyarakat Kolaborasi Indonesia (PMKI) Tahun