BRILiaN Scholarship Program adalah program pemberian beasiswa kepada mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan S1 yang memiliki kriteria tertentu dalam rangka Rekrutmen Pekerja BRI. Persyaratan : – Sedang menempuh Pendidikan S1 Semester 5 sampai dengan 8. . – Umur Maksimal 22 tahun dan belum berulang tahun ke 23 tahun pada saat pendaftaran. – IPK minimal 3,25 dari skala 4,00 dan mampu mempertahankan sampai dengan akhir semester. – Akreditasi Jurusan minimal “A” (Jurusan terlampir di proposal). – Bersedia menandatangani Perjanjian bermaterai yang menyatakan bersedia mengikuti seluruh kegiatan BRILiaN Scholarship. – Dalam hal Peserta dinyatakan Lulus dari Program BRILiaN Scholarship Peserta wajib mengikuti test kesehatan dan apabila dinyatakan “fit”, maka Peserta wajib mengikuti BRILiaN Future Leader Program (BFLP).
Pendaftaran dapat dilakukan melalui website https://e-recruitment.bri.co.id/beasiswabrilian
Acara Webinar Tema Pelatihan Applied Machine Learning: End-To-End Workflow With Python Hari dan Tanggal Minggu, 10 November 2024 Waktu
Acara Webinar Tema Pelatihan Hands-On SQL Practice And Data Visualization With Python Hari dan Tanggal Sabtu, 9 November 2024
Acara Webinar Tema Pelatihan Microsoft Power BI Hari dan Tanggal Jum’at, 8 November 2024 Waktu – Registrasi its.id/programDMWTSA Komite