Direktorat Kemahasiswaan ITS mengucapkan selamat kepada para pemenang Lomba Desain Aplikasi Inovatif & Inspiratif (LAI2) COVID-19, antara lain:
Sublomba Robot
Juara 1 – Tim Hosiro-Usiro (Institut Teknologi Sepuluh Nopember)
Juara 2 – Tim Cocingbot-19 (Politeknik Elektronika Negeri Surabaya)
Juara 3 – Tim Rose (Institut Teknologi Telkom Surabaya)
Sublomba Detektor
Juara 1 – TIM Instone (Institut Teknologi Sepuluh Nopember)
Juara 2 – Tim GATA (Institut Teknologi Sepuluh Nopember)
Juara 3 – Tim AKI (Politeknik Negeri Madiun)
Sekali lagi, selamat kepada para pemenang! Bagi yang belum menang, jangan khawatir, masih banyak kesempatan untuk memenangkan kompetisi lainnya!
Acara Webinar Tema Project Management Hari dan Tanggal Selasa, 18 Maret 2025 Waktu 09:00 – 14:00 Western Indonesia Time Registrasi
Acara Webinar Tema Construction Management Hari dan Tanggal Selasa, 25 Maret 2025 Waktu 09:00 – 14:00 Western Indonesia Time Registrasi
Acara Webinar Tema EPCC Class: Training Piping and Instrumentation Diagram (P&ID) for Oil & Gas Industry Hari dan Tanggal