Menindaklanjuti Pengumuman Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 77722/A.A3/KP/2020, tanggal 11 September 2020, tentang Daftar Peserta, Waktu, Dan Tempat Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Formasi Tahun Anggaran 2019, maka bersama ini kami umumkan bahwa bagi Peserta yang memilih melaksanakan SKB Computer Based Test (CBT) di lokasi test “Institut Teknologi Sepuluh Nopember” (ITS), WAJIB melakukan Rapid Test COVID-19 sebelum pelaksanaan SKB CBT, yang dilaksanakan diantara hari Jum’at s.d. Senin tanggal 25 -28 September 2020 di Medical Center ITS atau penyelenggara Rapid Test COVID-19 yang lain.
Pengumuman Ketentuan Rapid Tes CPNS
File di atas juga dapat diakses di sini
Event PRE-EVENT III Theme – Day and Date – Time – Registration – Comittee TEDx ITS x LSTARI
Acara 9th International Conference on Mathematics: Pure, Applied and Computation Tema Mathematics and Computation for Sustainability Hari dan Tanggal
Acara Webinar Tema Autodesk CAD Batch 4 Hari dan Tanggal – Waktu – Registrasi its.id/m/registrasiTSA2025 Komite ITS Tekno Sains