LAYANAN PENGADUAN

LAYANAN PENGADUAN

SEMUA INTERNAL ITS

Semua pengguna internal di lingkungan ITS dapat menghubungi UP3 untuk informasi dan kendala yang khusus berhubungan dengan Akuntabilitas Kinerja ITS (SAKIP, Kontrak Kinerja Pimpinan, Laporan Kinerja Rektor, dll)

Semua pengguna internal di lingkungan ITS dapat menyampaikan laporan pengaduan, aspirasi, maupun permintaan informasi kepada instansi pemerintah berwenang melalui layanan ini.

Hubungi Kami

Alamat Kantor:

Kantor Unit Pengelolaan dan Pengendalian Program (UP3)

Gedung Rektorat Lt.1

Kampus ITS Sukolilo – 60111

 

Hotline: +62 851-6290-0471