News

Pemberian Beasiswa ABS Tahun 2020 dimasa Pandemi Covid 19 di FTK

Sen, 12 Apr 2021
9:27 am
Fakultas Teknologi Kelautan

Sorry, no posts matched your criteria.

Share :
Oleh : adminmartech   |

Di masa Pandemi Covid 19 yang masih belum meredah ini Perusahan ABS masih berkomitmen untuk memberikan Dana Beasiswa ABS ke pada 12 Mahasiswa di setiap Departemen-departemen di FTK, ini merupakan ke 5 kali nya pemberian Beasiswa ABS untuk FTK. Setelah melakukan proses seleksi yang di tiap Departemen maka terpilih 12 Mahasiswa yang berprestasi di bidang Akadimik maupun non Akademik dan yang berbeda pada tahun ini proses penyerahan Beasiswa ini langsung di Transfer oleh pihak ITS ke setiap Mahasiswa yang memperoleh Beasiswa tsb hal ini untuk memutus rantai penyebaran Covid 19 yang masih ada. Berbeda pada tahun-tahun sebelumnya penyerahan Beasiswa di lakukan secara luring. Setelah terpilih 12 Mahasiswa FTK maka dibutkan surat Keputusan Rektor ITS dengan Nomor SK T/4562/IT2/HK.00.01/2020. Berikut Daftar Penerima Beasiswa ABS Tahun 2020 :

Dengan kerjasama ini diharapkan sinergi antara ABS-Indonesia dengan FTK-ITS makin berkembang, dalam hal ini untuk program Magang Industri bagimahasiswa FTK dan kedepannya alumni yang berprestasi dapat bekerja di ABS. Sementara itu, wadek FTK, Dr. Eng. Rudi Walujo Prastianto di ruang kerjanya berpesan bahwa agar para mahasiswa penerima beasiswa dapat mempergunakan dananya dengan tepat sasaran, misal untuk menunjang Tugas Akhirnya, atau keperluan akademik yang urgen lainnya. Akhirnya dengan adanya beasiswa ini diharapkan dapat memotivasi mahasiswa FTK-ITS untuk lebih meningkatkan kemampuan dan kompetensinya khususnya dalam bidang maritim ataupun teknologi kelautan, dan mendorong mahasiswa untuk berprestasi dalam kompetisi baik skala nasional maupun internasional.

Latest News

Sorry, no posts matched your criteria.