Lugas Laras Wati

Ringkasan

            Kenyamanan pengguna hostel. Hal ini dapat diciptakan melalui suasana ruang yang unik, desain area ruangan yang artistik, serta meningkatkan atau menambahkan fasilitas publik di dalamnya, sehingga dapat meninggalkan kesan bagi para pengguna. Berbeda dengan hotel, hostel lebih menekankan nilai kebersamaan serta ruang publik. Pengambilan Konsep desain interior yang berfokus pada nilai sosial interaktif sangat cocok diterapkan pada hostel. Melalui fasilitas-fasilitas bersama serta penataan layout dan desain yang nyaman, diharap dapat mendorong interaksi sosial antar tamu sehingga dapat menjadi cerita yang tak terlupakan bagi mereka. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode approach research. 

Edu Hostel merupakan sebuah hostel di Yogyakarta yang memiliki visi misi edukasi, terutama mengenai Kota Yogyakarta. Maka selain penanaman konsep interaksi sosial, diterapkan pula konsep edukasi mengenai tata nilai budaya Yogyakarta yang Dituangkan kedalam desain interior. Tata nilai budaya yang diterapkan dapat berupa nilai Filosofis ataupun dalam hal kesenian khas Yogyakarta yang kemudian diolah dan Diterapkan kedalam penataan layout serta pembangunan suasana dan nilai esetika ruang. 

Desain

Animasi

Post Views: 1,391
Scan the code