News

Bertaubat dengan Sungguh-Sungguh

Sab, 24 Agu 2024
6:09 am
Video Ngaji
Share :
Oleh : adminmasjid   |

Salah satu kewajiban dalam beragama adalah senantiasa bertaubat ketika melakukan maksiat atau dosa. Sebab Allah tidak menyukai perbuatan yang mendekati apa yang dilarang-Nya. Namun, manusia seringkali luput dan mengulangi kesalahan tersebut lagi dan lagi. Lantas bagaimanakah cara agar kita dapat bertaubat dengan sungguh-sungguh? Apa saja langkah-langkah yang dilakukan agar tidak mengulangi kesalahan?

Simak penjelasan lengkapnya bersama Ust. Imamul Arifin, LC., M.H.I pada Ngaji Bakda Shubuh melalui video berikut

https://youtube.com/live/cr7I8R-q1W0

Image

Latest News

  • Empat Tanda Cinta

    Post Views: 0

    26 Des 2024
  • Titik Kritis Halal

    Post Views: 0

    25 Des 2024
  • Dua Ayat Terakhir Al-Baqoroh

    Post Views: 0

    24 Des 2024