News

Definisi dan Syarat Haid

Sen, 29 Jul 2024
6:56 am
Video Ngaji
Share :
Oleh : adminmasjid   |

Salah satu tanda seorang muslimah memasuki usia baligh adalah mengalami menstruasi ataupun haid. Namun terkadang haid tersebut terjadi secara tidak beraturan, tidak lancar, menjadi lebih lama ataupun lebih singkat sehingga akan mengganggu ibadah apabila tidak memahaminya. Islam mengatur permasalahan tersebut dalam ilmu fiqih secara sangat detail. Seperti apakah definisi dan syarat-syarat haid dalam Islam? Apa urgensitas kita untuk memahami permasalahan tersebut?

Simak penjelasan lengkapnya bersama Prof. Dr. Mahmud Mustain, M.Sc., Ph.D. pada Ngaji Bakda Shubuh melalui video berikut

https://youtube.com/live/NnYAT14wTus

Image

Latest News

  • Menjadi Khalifah Terbaik di Muka Bumi

    Post Views: 4

    21 Mar 2025
  • Perilaku Rasulullah di Sepuluh Hari Terakhir Ramadhan

    Post Views: 5

    21 Mar 2025
  • Keutamaan Mengejar Malam Lailatul Qadar

    Post Views: 18

    20 Mar 2025