Salah satu peristiwa bersejarah yang terjadi dalam ilmu sains di dunia Islam adalah adanya konflik antara Al Ghazali dengan ulama’ pada masanya. Sebab pada masa itu para ulama filsuf menganggap bahwa dunia ini sudah ada sejak zaman azali dan tidak terbatas. Tentu hal ini menimbulkan kontroversi dan membuat Al Ghazali menulis sebuah kitab berjudul “Tahafut Al-Falasifah” yang bertujuan untuk membantah mereka. Salah satu isinya adalah keberadaan malam yang menjadi bukti bahwa alam semesta terbatas dan tidak abadi. Lantas apakah hubungan antara keberadaan malam dengan peristiwa tersebut? Apa hikmah yang bisa didapatkan dari peristiwa tersebut?
Simak penjelasan lengkapnya bersama Prof. Agus Purwanto, D.Sc., pada Ngaji Bakda Dhuhur : Ayat-Ayat Semesta melalui video berikut
https://youtube.com/live/YYEy5YmG33U
Post Views: 0