Dalam pasal 1 Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi disebutkan bahwa Standar Nasional Pendidikan Tinggi adalah satuan standar yang meliputi Standar Nasional Pendidikan, Standar Nasional Penelitian, dan Standar Nasional Pengabdian Masyarakat. Peraturan ini selaras dengan lampiran Dalam Permenristekdikti Nomor 13 Tahun 2015 tentang Rencana Strategis Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Tahun 2015-2019 disebutkan bahwa untuk dapat memenuhi harapan masyarakat agar perguruan tinggi juga bisa berperan sebagai agen pembangunan sosial dan ekonomi. Oleh karena itu, perguruan tinggi dituntut untuk dapat menghasilkan inovasi yang dapat memberikan kemanfaatan sosial ekonomi bagi masyarakat secara luas.
Berdasarkan hal tersebut timbul keinginan dari Himpunan Mahasiswa Matematika ITS untuk membantu masyarakat Desa Keputih Tegal timur yang kurang mampu dalam hal pendidikan dan finansial . Program pengabdian masyarakat yang ingin diadakan adalah Himatika One Day Social (HODS). Kegiatan ini dilakukan dalam waktu satu hari yang diisi dengan pengajaran, menghias desa, pemberian buku, dan barang layak pakai lainnya. Tujuan dari kegiatan ini adalah dapat meringankan masalah sosial yang ada disekitar dan dapat meningkatkan kepedulian warga HIMATIKA ITS terhadap lingkungan dalam bidang pendidikan.
TEMA KEGIATAN Tema kegiatan ini adalah MATEMATIKA MENGABDI, MEMBANGUN MASYARAKAT MADANI DAN LINGKUNGAN YANG ASRI
TUJUAN KEGIATAN Tujuan dari kegiatan HIMATIKA One Day Social ini adalah sebagai berikut :
BENTUK KEGIATAN Kegiatan HIMATIKA One Day Social ini dilaksanakan dalam bentuk :
SASARAN KEGIATAN Sasaran dari kegiatan HIMATIKA One Day Social ini adalah warga HIMATIKA ITS dan warga Desa Keputih Tegal Timur Baru RT/RW 06/09
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN Kegiatan HIMATIKA One Day Social akan dilaksanakan pada : hari, tanggal : Rabu, 1 Mei 2019 waktu : 09.00 – 15.00 WIB tempat : Desa Keputih Tegal Timur Baru RT/RW 06/09
Sumenep – Nelayan Desa Lobuk, Kecamatan Bluto, Kabupaten Sumenep, kini memiliki harapan baru berkat inovasi teknologi dari Tim Kosa
Mahasiswa Matematika ITS dan tim Raih Prestasi Juara 1 di ICT Business Plan Competition HOLOGY 7.0 2024 dengan 5
Mahasiswa dari Departemen Matematika ITS kembali mengharumkan nama institut dengan meraih Juara 2 dan 3 dalam kategori Makalah pada