Mahasiswa yang ambil Tugas Akhir harus mengikuti Seminar Proposal TA terlebih dahulu, jika dinyatakan layak untuk dilanjutkan maka mahasiswa dapat mengerjakan Tugas Akhirnya.
Berikut ini adalah proses yang harus dilakukan mahasiswa untuk mengikuti Seminat Proposal (SEMPRO)
- Mendaftar SEMPRO di program SIAMAT dan MyITS Thesis.
- Memasukkan data Judul TA, Bidang, LAB, dan calon Pembimbing.
- Mencetak formulir identitas SEMPRO melalui program SIAMAT.
- Mengumpulkan berkas SEMPRO ke KAPRODI Sarjana.
- KAPRODI Sarjana menjadwal SEMPRO dan menentukan penguji.
- Mahasiswa melakukan Seminar Proposal Tugas Akhir (SEMPRO)
- KAPRODI Sarjana mengumumkan hasil SEMPRO serta catatan atau revisi dari penguji.
- Jika hasil SEMPRO dinyatakan DAPAT DILANJUTKAN maka mahasiswa dapat melanjutkan proses pengerjaan Tugas Akhir.
- Jika hasil SEMPRO sebaliknya maka mahasiswa dapat melakukan SEMPRO ulang.
Berikut ini adalah format baku Seminar Proposal Tugas Akhir