Kamis 24 Nopember 2022, Departemen Matematika FSAD ITS telah melaksanakan kegiatan International Guest Lecture dengan tema Conic Optimization for Drone-Ship Routing Problem yang disampaikan oleh Prof. Makoto Yamashita dari Tokyo Institute of Technology, Japan. Guest Lecture tersebut merupakan rangkaian kegiatan World Class Professor 2022 yang diketuai oleh Sena Safarina, M.Sc., D.Sc. dosen Departemen Matematika.
Pemerintah telah merilis jadwal resmi Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) untuk tahun 2025. SNPMB 2025 mencakup dua jalur
Keluarga Besar Departemen Matematika ITS mengucapkan selamat kepada tim manajemen periode 2025-2029 Departemen Matematika ITS atas pelantikannya. Semoga dengan
Mahasiswa Departemen Matematika ITS, Jasminea, kembali mengharumkan nama almamater dengan meraih juara 3 dalam ajang Brawijaya University Karate Championship