Limits: Journal of Mathematics and Its Applications merupakan jurnal yang dikelola oleh Departemen matematika ITS dan diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, Indonesia.
Pada bulan Maret 2018 Jurnal limit mengajukan Akreditasi pada laman Arjuna yang dikelola oleh Ristekdikti, dan pada bulan Juli 2018 dinyatakan bahwa Jurnal Limits terakreditasi oleh Ristekdikti dengan masuk kategori nilai Sinta S2.
Selamat kepada Departemen Matematika ITS atas prestasi yang diraihnya.
http://iptek.its.ac.id/index.php/limits
Jasminea, a student from the ITS Mathematics Department, has once again brought honor to her alma mater by securing
On December 15, 2024, the Mathematics Department held an internship seminar attended by students who had completed their internship
The Mathematics Department of FSAD-ITS successfully hosted the INDOMS East Java Regional Congress which was held solemnly. This congress had the