News

Pendaftaran Mahasiswa S2 Matematika dengan Beasiswa Fresh Graduate

Wed, 30 Dec 2020
5:51 pm
Information
Share :
Oleh : Admin-Matematika   |

ITS menyelenggerakan beasiswa untuk mahasiswa ITS yang berprestasi yaitu Fresh Graduate

Beasiswa Fresh Graduate:

  • Pendaftaran mengikuti jadwal pendaftaran pascasarjana Gelombang I dan II.
  • Diperuntukkan bagi mahasiswa S1 yang akan lulus (wisuda ke-123 yaitu Maret 2021 dan diperlukan Surat Pernyataan Akan Lulus) atau telah lulus (wisuda ke-121 yaitu Maret 2020 dan ke-122 yaitu September 2020) dari ITS maksimal 1 tahun.
    *) Pengumuman yang lulus beasiswa akan diumumkan pada tanggal 24 Februari 2021 Pukul 21.00 WIB
  • Mempunyai IPK minimal 3.25, TPA minimal 450, Toefl minimal 477.
  • Masa studi maksimal 10 semester.
  • Program S1/D4 harus sebidang dengan S2.
  • Mendapatkan rekomendasi dari orang yang mengetahui kapasitas akademik/profesional calon pelamar, bisa mantan dosen, pembimbing atau atasan.
  • Ada proses seleksi di Program Studi.
  • Beasiswa ini gratis SPP maksimal 4 semester

Infromasi lebih lanjutkunjungi website https://smits.its.ac.id/pascasarjana/#pascasarjana

 

Latest News

  • Data Assimilation Technique with Long Short-Term Memory Networks for Highway Traffic Flow Prediction

    Departemen Matematika Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) telah menggelar International Guest Lecture dengan tema “Data Assimilation Technique with Long

    07 Nov 2024
  • Mahasiswa Departemen Matematika ITS Melaksanakan Kunjungan Industri ke PT Pindad dan PT Dirgantara Indonesia

    Surabaya, 28 Oktober 2024 — Sebagai upaya untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa tentang penerapan ilmu matematika dalam dunia industri, Departemen

    04 Nov 2024
  • Limits: Journal of Mathematics and Its Applications Volume 21 Nomor 2 Tahun 2024

    Limits: Journal of Mathematics and Its Applications merupakan jurnal matematika yang diterbitkan oleh Pusat Publikasi Ilmiah, LPPM, Institut Teknologi

    25 Oct 2024