Fakultas Desain Kreatif dan Bisnis Digital (FDKBD / CREABIZ) ITS kembali menghadirkan CREABIZ OPEN DAY Batch 2 pada 21 Februari 2023. Acara ini dirancang khusus bagi siswa SMA/SMK, guru, dan orang tua yang ingin mendapatkan pengalaman langsung tentang kehidupan akademik di ITS serta wawasan untuk mempersiapkan pendidikan tinggi dengan lebih baik.
Dalam CREABIZ OPEN DAY Batch 2, peserta dapat merasakan pengalaman unik melalui berbagai aktivitas menarik, antara lain:
Kesempatan emas ini menjadi kesempatan untuk khalayak umum dapat mengenal lebih dekat dunia perkuliahan di Fakultas Desain Kreatif dan Bisnis Digital ITS yang memiliki program studi beragam baik dari desain, manajemen bisnis, hingga studi pembangunan.
Siswa SMA mungkin pernah membayangkan menjadi mahasiswa di ITS. Untuk mewujudkannya, Departemen Manajemen Bisnis ITS pada Sabtu, 8 Februari
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) kembali menyelenggarakan Community and Technological (CommTECH) Camp 2023 dengan salah satu fokus bidang Business
Departemen Manajemen Bisnis ITS, bekerja sama dengan Politeknik Negeri Tanahlaut sebagai co-host dan didukung oleh Forum Manajemen Indonesia (FMI)