Agenda

Pelatihan Microsoft Teams for Education, Microsoft Planner, dan Microsoft Edge untuk Dosen

Sel, 10 Nov 2020
4:31 pm
Agenda
Share :
Oleh : adminmist   |

DPTSI Training Series kembali hadir untuk Dosen.

Pendaftaran dilakukan melalui tautan: https://intip.in/regtrainingmicrosoftdosen

A. Ms. Teams for Education – Basic
Pelaksanaan: Kamis, 12 November 2020, jam 09:00 WIB – 12:00 WIB
Media: Teams
Materi:
– Creating and Managing Virtual Classroom
– Implementing Asynchronous and Synchronous Learning Models in Teams
– Managing Documents in The Virtual Classroom
– Integrating Teams with Other Apps
– Distributing Assignment in Teams
– Reviewing Assignment

B. Ms. Planner dan Ms. Edge
Pelaksanaan: Rabu, 18 November 2020, jam 09:00 WIB
Media: Teams
Materi: Microsoft Planner dan Microsoft Edge serta pemanfaatannya.

C. Ms. Teams for Education – Advanced
Pelaksanaan: Kamis, 19 November 2020, jam 09:00 WIB – 12:00 WIB
Media: Teams
Materi:
– Creating Learning Materials with PowerPoint
– Distributing Learning Materials in The Virtual Classroom
– Creating Interactive Assignment using Stream and Forms
– Creating and Distributing Assignment using OneNote Class Notebook
– Archiving the Virtual Classroom

Kami tunggu partisipasi Bapak/Ibu, terima kasih☺️🙏

Latest Agenda

  • Virtual MMT-ITS Gradnite 124 2021 - 25 Sep

    Gradnite MMT-ITS masih diselenggarakan secara virtual. Virtual MMT-ITS Gradnite 124 diselenggarakan pada Sabtu, 25 September 2021. Akan ada pemberian

    27 Sep 2021
  • Launching MMT in Technomarketing - 18 Sep

    ITS Buka Bidang Keahlian Baru, TECHNOMARKETING ITS menawarkan bidang Marketing. Melengkapi berbagai pilihan yang sudah ada, Program Magister Manajemen

    27 Sep 2021
  • Pelatihan Karyawan Layanan Unggul dari Hati Mencontoh Airline Industry - 14 Sep

    Departemen Manajemen Teknologi (MT-ITS) kembali menggelar Pelatihan untuk Karyawan guna meningkatkan kualitas layanan. Tema yang diangkat pada pelatihan tahun

    27 Sep 2021