Pusat Publikasi Ilmiah

PPI

Webinar Menuju Indeksasi Jurnal di SCOPUS

Sen, 23 Mei 2022
2:53 pm
Agenda
Share :
Oleh : itspublikasi   |

PPI – 2 Juni 2022
Sehubungan dengan pelaksanaan Webinar Kegiatan Menuju Indeksasi Jurnal di SCOPUS, yang diselenggarakan oleh Pusat Publikasi Ilmiah DRPM ITS, melalui undangan ini kami bermaksud untuk mohon kesediaan mengundang Bapak/Ibu untuk berpartisipasi pada kegiatan tersebut yang akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Kamis, 2 Juni 2022
Waktu : Pukul 09.00-14.05 WIB
Pembicara : Dr. Berry Juliandi, SSi., MSi. (Advisory Editor Jurnal Hayati)
Tempat : https://intip.in/jj2q; Meeting ID: 860 2307 8063 Passcode: 595314
Acara : Kegiatan Menuju Indeksasi Jurnal di SCOPUS

Demikian undangan ini kami sampaikan. Besar harapan kami agar Bapak/Ibu berkenan hadir dan berpartisipasi pada kegiatan webinar tersebut. Atas perhatian dan kerjasama, kami sampaikan terimakasih.

Latest Agenda

  • Webinar Menuju Indeksasi Jurnal di SCOPUS - 06 Jan

    PPI – 2 Juni 2022 Sehubungan dengan pelaksanaan Webinar Kegiatan Menuju Indeksasi Jurnal di SCOPUS, yang diselenggarakan oleh Pusat

    23 Mei 2022
  • Sosialisasi Pembaharuan Akun Sinta - 03 Feb

    Yth. Bapak/Ibu Para Kepala Pusat Penelitian Para Kepala Pusat Kajian Para Kepala Pusat Unggulan Iptek Para Dosen dan Mahasiswa

    03 Feb 2022
  • Jurnal Sains & Seni ITS (POMITS) - 06 Jan

    Hasil terbitan terbaru dapat dilihat di laman Jurnal Sains & Seni ITS Vol 10 No 2 (2021)

    02 Feb 2022