News

Manajer Proyek dan Analisa Lingkungan (Periode registrasi: 06 Jun – 17 Jul 2022)

Ming, 10 Jul 2022
7:55 am
Kegiatan MBKM
Share :
Oleh : Admin-Perancanaan Wilayah Kota   |

Rincian Kegiatan

Program Magang Gama Multi untuk Public Relations, Teknologi Informasi, Manajemen Proyek dan Analisa Dampak Lingkungan, Arsitektur, Start up Digital dan Non Digital

Melihat semakin banyak dan berkembangnya unit-unit usaha dan anak perusahaan PT Gama Multi Group, maka akan semakin banyak juga masalah-masalah atau kasus-kasus yang bermunculan khususnya terkait pekerjaan dan branding perusahaan. Perusahaan perlu meningkatkan branding agar lebih dikenal luas oleh masyarakat. Seiring dengan meningkatnya jasa konsultasi, khususnya dibidang lingkungan perusahaan juga perlu mengatur manajemen proyek yang rapi dan terstruktur dengan baik. Seiring dengan peningkatan pembangunan gedung, perusahaan pun ingin mengembangkan bidang Arsitektur demi menunjang bisnis perusahaan. Selain itu perusahaan sebagai inkubasi bisnis juga ingin memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk dapat memperoleh wawasan tentang start up digital dan non digital. Berdasarkan hal tersebut, Gama Multi memiliki inisiatif untuk menciptakan suatu lahan magang khusus bidang public relations, IT, Manajemen Proyek, Arsitek, Start Up digital dan Non Digital bagi mahasiswa mahasiswi yang nantinya akan ditempatkan di beberapa unit unit usaha dan anak perusahaan Gama Multi Group dengan target mahasiswa-i Universitas di seluruh Indonesia.

Kompetensi yang Dikembangkan

  • Dasar-dasar Manajemen Proyek secara Umum
  • Perencanaan Bidang Usaha Perusahaan
  • Standar Operasional Proses
  • Proyek Konsultasi Bidang Lingkungan Hidup
  • Analisa Manajemen dan Kelayakan Proyek
  • Struktur Organisasi Manajemen Proyek
  • Adminitrasi Kontrak Proyek

Kriteria Peserta

Jurusan: Teknik Lingkungan, Teknik arsitektur/ Perencanaan
Jenjang : S1
Semester: Minimal semester 5

Kriteria hard skills:

– Microsoft Office

Kriteria soft skills:

– Memiliki kemampuan manajerial
– Memiliki kemampuan menkoordinasi tim
– Kreatif dan inovatif
– Komunikatif
– Bisa bekerja dalam tim
– Memiliki inisiatif tinggi
– Analitis

Kriteria Lainnya :

– Bersedia ditempatkan di Yogyakarta

Informasi Tambahan

Kegiatan ini ditujukan bagi peserta magang yang sehat jasmani dan rohani

Lihat informasi selengkapnya

Latest News

  • Digital Transformation in The Government and Public Sector (Periode registrasi: 06 Jun – 17 Jul 2022)

    Digital Transformation in The Government and Public Sector Social Economic Accelerator Lab (SEAL) di Kab. Malang 20 SKS Rincian

    15 Jul 2022
  • Tata Kelola Kota/Kawasan ( Periode registrasi: 06 Jun – 17 Jul 2022)

    Rincian Kegiatan Town Management Mengajak seluruh mahasiswa Indonesia untuk bergabung dalam program magang di divisi Town Management di PT.

    14 Jul 2022
  • Building and Area Development Officer (Periode registrasi: 06 Jun – 17 Jul 2022)

    Strategic Taskforce Pengembangan Role Model Technopark Nasional Solo Technopark (STP) memainkan peran sebagai role model nasional pengembangan talenta, inovasi

    13 Jul 2022
Open chat
Welcome to BoURP ITS!
How can we make your experience better today?