Laboratorium Rekayasa Instrumentasi adalah satu lab utama di Departemen Teknik Fisika. Sesuai dengan namanya, laboratorium ini fokus dalam bidang instrumentasi dan perkembangannya meliputi manufakturing, desain, hingga aplikasi dari instrument dan kontrol. Proses deteksi, observasi, pengukuran, dan akuisisi data dipelajari dalam berbagai bidang mulai dari industri hingga medis. Praktikum yang diselenggarakan oleh laboratorium ini adalah praktikum Sistem Pengendalian Otomatik.
Kepala Laboratorium Rekayasa Instrumentasi : Totok Ruki Biyanto, S.T., M.T., Ph.D
Dosen Anggota :
Berikut adalah judul beberapa penelitian laboratorium terpilih
Email : neolarins@gmail.com
Instagram : @neo_larins
FB Page : Neo Larins
Lokasi : Ruang E-104 Departemen Teknik Fisika ITS