News

[LOMBA] Geophysical Grand Project 2021 oleh HMGI

Sab, 26 Des 2020
8:15 pm
Informasi
Share :
Oleh : Admin-Teknik Geofisika   |

Geophysical Grand Project merupakan salah satu event HMGI Wilayah 3 dengan tema “Leading Technology Development and Innovation for Society with Geoscience Elaboration”. Semua kegiatan perlombaan dalam event tersebut ditujukan kepada seluruh mahasiswa yang memiliki minat dibidang kebumian, yakni:

  • Paper and Poster Competition,
  • Design Survey Competition,
  • Smart Competition
  • Essay Competition

Pendaftaran bisa dilakukan disini: http://linktr.ee/ggp2020

Pendaftaran terus dibuka sampai 30 Desember 2020

 

 

Untuk informasi selengkapnya, islakan menyimak TOR berikut ini:

TOR Essay Competition GGP

Unduh disini

Latest News

  • Bait Kreasi Adik Tingkat Untuk Kakak Wisudawan 129 Teknik Geofisika ITS

    Kala Matahari Terbit Pagi Ini (oleh Desta Kurnia Putra, TG 2023) Matahari terbit pagi ini, memberi harapan jiwa jiwa

    15 Jul 2024
  • WEBINAR: UPDATE GEMPA INDONESIA DAN JAWA TIMUR

    WEBINAR UPDATE GEMPA INDONESIA DAN JAWA TIMUR Gempabumi adalah berguncangnya bumi yang disebabkan oleh tumbukan antar lempeng bumi, patahan

    08 Jul 2024
  • Teknik Geofisika ITS Sukses Mengajak Mahasiswa Universiti Teknologi Petronas Malaysia Eksplor Fenomena Mud Volcano Wringinanom

    Kegiatan internasional terus diselenggarakan Teknik Geofisika ITS untuk mendukung upaya ITS menuju Top 500 World Class University. Bekerjasama dengan

    04 Jul 2024