News

Pendidikan Bencana Geologi-Mengidentifikasi Penyebab Banjir Bandang dan Mitigasinya, Dr Amien Widodo sebagai Narasumber

Jum, 26 Feb 2021
9:35 am
Informasi
Share :
Oleh : Admin-Teknik Geofisika   |

Banjir bandang merupakan salah satu bencana alam tahunan yang sangat merusak, karena peristiwanya terjadi tiba – tiba dan kekuatan alirannya yang membawa serta material.

Ketidaksiapan masyarakat dan kuatnya aliran inilah yang mengakibatkan banyak kerugian bahkan hingga menelan korban jiwa. Banjir Bandang Nganjuk, salah satunya, yang sepekan lalu menyapu 8 desa, dan masih banyak lagi peristiwa serupa.

Apakah banjir bandang semata hanya karena tingginya curah hujan dan material longsoran? atau adakah penyebab lain yang lebih utama? Kemudian, bagaimana cara untuk menyudahi langganan bencana ini?

Simak penjelasannya pada Webinar Pendidikan Bencana Geologi sesi 9 yang dipersembahkan oleh Dongeng Geologi (Geologi.co.id) bersama MGMP Geografi Jatim:

Pendidikan Bencana Geologi #9 “Mengidentifikasi Penyebab Banjir Bandang dan Mitigasinya”

Bersama Narasumber:

  • Dr. Amien Widodo (Peneliti Senior MKPI dan Teknik Geofisika ITS)

kemudian pemberian sambutan pembuka akan diberikan oleh:

  • Irwan Susilo, S.T., M.T. (Sekretaris IAGI-MGTI dan Direktur Utama PT. Geospasia WJ.)
  • Anak Agung Gede Putra, S.I.P., M.M. (Ketua Pengabdian Masyarakat PP Kagama dan Head of Networking&Services PT BNI Surabaya)

dan bertindak sebagai Moderator:

  • Arif Baidowi, M.Pd (Pengajar SMAN 1 Campurdarat, Jawa Timur)

serta Pembawa Acara:

  • Muhammad Dandy D.G.B.B (Teknik Geologi ITNY)

Acara virtual ini akan diselenggarakan pada

Ikuti acaranya, dan dapatkan Free E-Certificate dan Doorprize nya!

 

#GeophysicalEngineeringITS

#TeknikGeofisikaITS

#FakultasTeknikSipilPerencanaanDanKebumianITS

#FacultyofCivil,PlanningAndGeoEngineeringITS

#InstitutTeknologiSepuluhNopember

Latest News

  • WEBINAR “PRAKTEK ANTISIPASI LONGSOR”

    Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat bencana hidrometeorologi mendominasi hampir 95 persen kejadian bencana di Indonesia selama beberapa tahun

    20 Nov 2024
  • Kuliah Tamu “Subsurface Interpretation from Gravity and Magnetic Data in New Zealand”

    Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan Kuliah Tamu “Kuliah Tamu “Subsurface Interpretation from Gravity and Magnetic Data in New Zealand” bersama

    09 Nov 2024
  • Kuliah Tamu “Architecture and dynamics of the Youngest Toba Tuff (YTT) magma reservoirs: insight from geochemistry and textural analysis”

    Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan Kuliah Tamu “Architecture and dynamics of the Youngest Toba Tuff (YTT) magma reservoirs: insight from

    09 Nov 2024