Selamat kepada Maulana Nazibullah, Iqlima Syifa, dan Jifa Adila yang menorehkan prestasi dalam event Geofest ITERA. Mengusung nama tim “TIM 6”, 3 mahasiswa Teknik Geofisika ITS ini menjuarai kompetisi “Electrical Resistivity Tomography Competition”.
Geofest 2023 sendiri merupakan rangkaian kegiatan diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Geofisika ITERA dengan banyak rangkaian kegiatan mulai dari webinar series hingga kompetisi seperti lomba Geophoto Competition, Olimpiade Kebumian, Poster Competition, Electrical Resistivity Tomography Competition dan puncaknya pada Grand Event Geophysics Festival Seminar.
Nusantara terletak di jalur Ring of Fire atau cincin api Pasifik, yaitu jalur di sepanjang samudra Pasifik yang ditandai
ITS sudah lama mengembangkan ilmu terkait material tambang seperti yang di Program Studi Sarjana Teknik Material (PSSTM), Departemen Teknik
Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan topik “Fundamental of Business Model Canvas”, bersama narasumber: Helmi Indrajaya dari (Assistant