News

Lokakarya Kurikulum Ilmu Kebumian “Geoscience For The Future”, Rangkaian 9th Dies Natalis Teknik Geofisika ITS

Fri, 02 Jul 2021
8:44 pm
Information
Share :
Oleh : Admin-Teknik Geofisika   |

Dalam rangka memperingati 9th Dies Natalis nya, Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan webinar daring: Lokakarya Ilmu Kebumian dengan  tema “Geoscience For The Future”.

Beberapa Narasumber yang menjadi pembicara dalam acara ini adalah:

  • Dr. Muhammad Noor Amin Zakariah (Chairman of Geosciences Department Universiti Teknologi Petronas)
  • Dr. Ir. Muhammad Burhannudinnur, M.Sc., IPM. (Ketua Umum Ikatan Ahli Geologi Indonesia)
  • Dr. rer. nat. Makky Sandra Jaya (Discipline Expert (Quantitative Geophysics) Petronas)
  • Arif Gunawan (Country Manager TGS)

dan bertindak sebagai moderator:

  • Dr. Widya Utama, DEA (Kepala Laboratorium Petrofisika, Teknik Geofisika ITS)

Acara virtual ini akan diselenggarakan pada:

  • Selasa 6 Juli 2021 | Pukul 09.00

Daftarkan segera diri anda melalui intip.in/lokakarya, karena akan ada e-sertifikat yang disediakan bagi peserta.

Materi Narasumber akan dishare seusai acara melalui link berikut ini:

 

Latest News

  • MITIGASI KOMPREHENSIF BANJIR

    Musim hujan datang, selalu ada bencana banjir di berbagai provinsi di Indonesia. Sebagian besar media memberitakan kejadian banjir dimana

    06 Mar 2025
  • Webinar PEMETAAN BENCANA

    Departemen Teknik Geofisika ITS  menyelenggarakan Webinar dengan topik “PEMETAAN BENCANA” mengundang para pakar: Opening Speech : Dr. Farida Rachmawati,

    04 Mar 2025
  • Guest Lecture “Real-Time Data Standard for Drilling Operations“

    Perusahaan eksplorasi dan produksi minyak dan gas dapat menjaga margin keuntungan yang stabil dengan memanfaatkan data real-time dalam pemantauan

    27 Feb 2025