News

Selamat Untuk 3 Mahasiswa Teknik Geofisika ITS Atas Kemenangan Dalam Seismic Interpretation Competition

Thu, 23 Nov 2023
1:01 pm
Information
Share :
Oleh : Admin-Teknik Geofisika   |

Selamat kepada Syabibah Zakiyya, Maria Threecia dan Jifa Adila yang menorehkan prestasi dalam event GEOSPHERE 2023. Mengusung nama tim “COBA LAGI”, 3 mahasiswi ini menjuarai kompetisi “GeoOlympic Seismic Interpretation”. Kompetisi ini dibuka untuk seluruh mahasiswa dari berbagai penjuru nusantara, yang menguji pengetahuan seputar keilmuan geofisika khususnya interpretasi seismik.

GEOSPHERE 2023 sendiri merupakan rangkaian kegiatan yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Geofisika ITS dengan banyak rangkaian kegiatan mulai dari webinar hingga kompetisi untuk mahasiswa dan juga siswa SMA.

 

Latest News

  • WEBINAR “PRAKTEK ANTISIPASI LONGSOR”

    Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat bencana hidrometeorologi mendominasi hampir 95 persen kejadian bencana di Indonesia selama beberapa tahun

    20 Nov 2024
  • Kuliah Tamu “Subsurface Interpretation from Gravity and Magnetic Data in New Zealand”

    Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan Kuliah Tamu “Kuliah Tamu “Subsurface Interpretation from Gravity and Magnetic Data in New Zealand” bersama

    09 Nov 2024
  • Kuliah Tamu “Architecture and dynamics of the Youngest Toba Tuff (YTT) magma reservoirs: insight from geochemistry and textural analysis”

    Teknik Geofisika ITS menyelenggarakan Kuliah Tamu “Architecture and dynamics of the Youngest Toba Tuff (YTT) magma reservoirs: insight from

    09 Nov 2024