Agenda

Menjelajahi Keilmuan Geomatika: SMA Luqman al Hakim Surabaya ke Departemen Teknik Geomatika ITS

Wed, 10 Jan 2024
9:35 am
Agenda
Share :
Oleh : Admin-Teknik Geomatika   |

Oleh Danu Supradita, Jurnalis

Surabaya, 8 januari 2024 – Siswa dari SMA Luqman al Hakim memulai perjalanan karya wisata mereka dengan kunjungan ke Departemen Teknik Geomatika di Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Dalam rangkaian acara ini, para siswa-siswi  berharap dapat lebih memahami keilmuan yang dipelajari di salah satu departemen unggulan ITS ini.


Gambar 1 Siswa SMA Luqman al Hakim Surabaya diruang GM104-105 untuk mendapatkan pengenalan Departemen Teknik Geomatika ITS

Gambar 2 Siswa SMA Luqman al Hakim Surabaya Foto Bersama di Departemen Teknik Geomatika ITS

Geomatika ITS memberikan wawasan yang lebih luas kepada siswa tentang perkembangan terbaru dalam bidang Geomatika, serta menunjukkan aplikasi praktis dari ilmu yang mereka pelajari di sekolah. Dalam kegiatan tersebut, mereka diperkenalkan dengan berbagai macam teknologi pemetaan dan survei seperti sistem informasi geografis (SIG), pemrosesan citra satelit, dan penggunaan drone untuk pemetaan.

 

Gambar 3 Pemberian Plakat apresiasi kepada Guru pembimbing siswa-siswa oleh Prof. Dr. Ir. Bangun Muljo Sukojo, DEA, DESS

 

 

 

 

Latest Agenda

  • Selamat kepada wisudawan Departemen Teknik Geomatika ITS - 22 Sep

    Congratulations to the graduates of the Department of Geomatics Engineering ITS at the 130th Graduation! 🎓🌍 Your journey doesn’t

    25 Sep 2024
  • Field Camp and Hydro Camp 2024 - 30 Jun

    Menjelajahi pantai-pantai Surabaya dan sekitarnya! Dari 30 Juni hingga 7 Juli 2024, praktikum lapangan mata kuliah Kemah Kerja dan

    30 Aug 2024
  • Geomatics Goes To School : Roadshow Program Studi Sarjana Departemen Teknik Geomatika ITS ke SMA Negeri/Swasta di Surabaya - 03 Jan

    Surabaya, 3 Januari 2024 – Serangkaian kegiatan Roadshow Batch 2 oleh Departemen Teknik Geomatika. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan

    10 Jan 2024
Open chat
Hello
Can we help you?