Silakan klik tautan di bawah untuk mendukung.
Departemen Teknik Geomatika mempunyai tujuan untuk menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan akademik/profesional dalam bidang pengelolaan sistem informasi spasial, cakap dan trampil dalam penguasaan teknologi survei dan pemetaan yang berbasis teknologi informasi dalam rangka menunjang pembangunan pada era informasi dan globalisasi.
Lulusan juga harus mampu mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang pengelolaan sistem informasi spasial serta menggunakannya untuk kesejahteraan masyarakat dan memperkaya kebudayaan nasional. Program Sarjana Teknik Geomatika sudah memperoleh akreditasi A dari BAN PT. Adapun Program Magister baru memperoleh akreditasi A
Data dan Informasi merupakan salah satu elemen vital dalam aspek kehidupan bermasyarakat. Oleh karena itu, penguasaan teknologi untuk data dan informasi sangat penting bagi kesejahteraan dan kedaulatan bangsa.
Laboratorium Geospasial : Husnul Hidayat, ST, MT
Laboratorium Geomarine : Cherie Bhekti Pribadi, ST, MT
Laboratorium surveying dan kadaster :Dr. Filsa Bioresita, ST, MT
Laboratorium Geodesi dan Geodinamika :Akbar Kurniawan, ST, MT
Laboratorium Geoinformatika : Agung Budi Cahyono, ST, M.Sc, DEA
Anggota-anggota laboratorium yang ada di Teknik Geomatika dapat dilihat di sini.