Penghargaan

Kumpulan Penghargaan

Berikut merupakan daftar penghargaan serta prestasi yang diraih oleh Mahasiswa dan civitas akademik Departemen Teknik Geomatika ITS, baik di tingkat nasional maupun tingkat internasional.

  1. Chintya Ayu Handayani sebagai peserta terbaik dalam  kompetisi “Supermap 5 Days Challenge 2020”
  2. Alfian Bimanjaya sebagai Juara 2 dalam acara “2020 ESRI Young Scholars Award”
  3. Tio Noval Rizky , sebagai pembicara dalam acara “Internationa Conference for Student and Disabled Student Development ” Di KSL Hotel & Resort, Johor Bahru
  1. Alfian Bimanjaya sebagai juara 3 pada kegiatan ” Penyelenggaraan pemanfaatan Aplikasi PetaKita untuk Pemetaan desa dengan cara Partisipatif (2nd Geoinnovation Bootcamp) “, Bogor 15-17 Oktober 2019
  2. Achmad Tirmidzi sebagai juara 3 pada kegiatan ” Penyelenggaraan pemanfaatan Aplikasi PetaKita untuk Pemetaan desa dengan cara Partisipatif (2nd Geoinnovation Bootcamp) “, Bogor 15-17 Oktober 2019
  3. M Rezky Satrio Nur R sebagai juara 3 pada kegiatan ” Penyelenggaraan pemanfaatan Aplikasi PetaKita untuk Pemetaan desa dengan cara Partisipatif (2nd Geoinnovation Bootcamp) “, Bogor 15-17 Oktober 2019
  4. Rheza Tri Nugroho sebagai juara 3 pada kegiatan ” Penyelenggaraan pemanfaatan Aplikasi PetaKita untuk Pemetaan desa dengan cara Partisipatif (2nd Geoinnovation Bootcamp) “, Bogor 15-17 Oktober 2019
  1. Komang Bayu Angga Sardana, Juara 2 pada “Kontes Robot Indonesia di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pada tanggal 10-13 Juli 2018”
  2. Nafisatus Sania Irbah, Juara 3 pada “Kejuaraan Taekwondo UM Cup IV di Universitas Negeri Malang pada tanggal 24-25 November 2018”

Nafisatus Sania Irbah, Juara 3 pada “Kejuaraan Taekwondo UM Cup IV di Universitas Negeri Malang pada tanggal 24-25 November 2018”

  1. Guest Lecturer Dr.N.Sajnog – ERASMUS Program Warsaw University Polandia
  2. Memorandum of Understanding (MoU) – National Chen Kung University (NCKU) dan Departemen Teknik Geomatika – ITS
  3. Memorandum of Understanding (MoU) – Departemen Teknik Geomatika – ITS dan PT. ASABA Jakarta
  4. Memperoleh Hibah software Maptek dari PT. ASABA
  1. Mengadakan International Seminar : Geoicon (Geomatics International Conference)
  2. Memperoleh Akreditasi A oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi
  3. Mengadakan Seminar International dan Workshop Fit For Purpose Land Administration (FFP-LA) di Indonesia
  1. Memperoleh hibah GPS Geo Smart 300 dan Software/Hardware Summit Evolution v.7 dari PT Geo Spasial Indonesia dan Asosiasi Perusahaan Survei Pemetaan dan Informasi Geospasial (APSPIG) Community
  2. MOU dengan ESRI Indonesia, mendirikan ITS ESRI Community
  1. JUARA 1 kompetisi LOGIN (Lomba Geospasial Inovatif Nasional) 2014
  2. Membuka 5 Bidang Studi S2 : Geomatika, Geofisika, Geologi, Geografi Teknik dan Geothermal
Open chat
Hello
Can we help you?