Sorry, no posts matched your criteria.
Industrial Engineering Tutorial atau IE-Tutorial. IE-Tutorial merupakan salah satu program kerja dari Departemen Kesejahteraan Mahasiswa HMTI ITS. Program kerja ini bersifat kontinyu dan eventual.
Kegiatan ini berupa kegiatan belajar bersama dan berlatih soal dipandu oleh tutor dari mahasiswa Teknik Industri ITS yang dianggap telah mampu dan berpengalaman dalam menguasai mata kuliah tersebut. Mata kuliah yang diadakan tutorial adalah mata kuliah yang secara umum dianggap sulit oleh mahasiswa TI ITS sehingga diperlukan adanya tutorial. Kegiatan ini dilakukan untuk membantu mahasiswa Teknik Industri dalam persiapan Evaluasi Bersama Tengah Semester dan Evaluasi Bersama Akhir Semester. Dengan adanya program kerja ini diharapkan dapat membantu mahasiswa di bidang akademik, khususnya saat menghadapi evaluasi.