Mulanya laboratorium ini adalah bagian dari laboratorium hidrodinamika. Namun sejak 1999, laboratorium ini disiapkan untuk mendukung Jurusan Teknik Kelautan yang makin berkembang. Oleh karena itu laboratorium ini kemudian memiliki fasilitas sendiri yaitu tangki saluran gelombang (flume tank) yang lengkap dengan peralatan pendukungnya. Sekarang laboratorium ini menjadi pusat pengembangan studi lingkungan laut, energi laut dan rekayasa pantai.
FASILITAS UJI MODEL HIDRAUIKA
Flume Tank:
Ukuran Utama: 20 m x 2.3 m x 2.5 m
(panjang, lebar dan tinggi)
Pembangkit Gelombang:
Sistim pembangkit : Jenis Plunyer
Keluaran gelombang : Reguler/Irrregular
Periode gelombang : 0.5 – 3.0 detik
Tinggi Gelombang : 0.3 m (maksimum)
Kedalaman air : 0.8 m (maksimum)
Pembangkit Arus:
Sistim pembangkit : Jenis Impeller
Rentang Kecepatan : 2.5 – 10 cm/det
Pembangkit Angin:
Sistim pembangkit : Centrifugal Blower
Kecepatan angin : 10 m/s (maksimum)
FASILITAS PENUNJANG LAIN
Untuk rekayasa pantai laboratorium ini juga dilengkapi dengan peralatan:
Echo Sounding, Digital Direction Current Meter, Tidal Staff, GPS
APLIKASI
Pengujian deformasi gelombang
Pengujian gelombang refleksi
Pengujian gelombang over topping
Pengujian gelombang transmisi
Pengujian stabilitas penahan gelombang
Pengkajian scouring
Studi dan pengujian sistim konversi energi lautan