Silakan klik tautan dibawah untuk mendukung.
GAMBARAN UMUM
Program Studi Sarjana Teknik Material (PSSTM), Departemen Teknik Material dan Metalurgi, Fakultas Teknologi Industri dan Rekayasa Sistem (FT-IRS), Institut Teknologi Sepuluh Nopember memiliki bidang keilmuan, keahlian dan profesi Teknik Material (Ilmu Bahan). Program Studi Sarjana Teknik Material (PSSTM), Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Sepuluh Nopember memiliki bidang keilmuan, keahlian dan profesi Teknik Material dan Teknik Metalurgi. Berbagai jenis material digunakan pada berbagai bidang kebutuhan hidup manusia. Berbagai material digunakan sebagai komponen teknik untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup manusia. Ilmu pengetahuan dan teknologi material dan metalurgi diperlukan untuk menghasilkan material dengan kualitas yang tinggi. Hal ini membentuk Bidang ilmu dan Keahlian Teknik Material dan Metalurgi. Secara umum, Teknik Material dan Metalurgi mempelajari sifat (properti) material logam (metal), keramik, polimer dan komposit beserta teknologi rekayasanya. Sifat teknik material dan metalurgi terdiri dari sifat mekanik, sifat fisik, sifat kimia, sifat termal, sifat elektrik dan lain-lain. Teknologi rekayasa material berkaitan dengan struktur material dan proses manufakturnya seperti teknologi pengecoran, pengelasan, perlakuan panas dan lain-lain. Bidang ilmu dan Keahlian Teknik Material dan Metalurgi dibangun atas tiga fondasi pengetahuan struktur, sifat dan pemrosesan material sebagai Body of Knowledge
PROFIL LULUSAN
Individu yang mampu menyelesaikan permasalahan di bidang teknik material – metalurgi dan bidang lainnya dengan sikap kepribadian dan kepemimpinan yang baik secara berkelanjutan.
PROFIL PROFESIONAL MANDIRI
CAPAIAN PEMBELAJARAN
BIDANG KEAHLIAN
Di dalam Program Studi Sarjana Teknik Material Departemen Teknik Material dan Metalurgi terdapat 4 profil bidang keahlian yaitu :
STRUKTUR KURIKULUM
KURIKULUM 2023-2028
Keterangan :
MK Gambar Teknik dan Mesin +Tugas Besar
MK Perlakuan Panas + Praktikum
MK Proses Manufaktur 1 + Tugas Besar
MK Material Polimer + Tugas Besar
MK Teknologi Pengelasan + Tugas Besar
MK Teknologi Pengecoran + Tugas Besar
MK Proses Manufaktur 2 + Tugas Besar
MK Material Komposit *Pengayaan
MK Desain Proses Industri + Tugas Besar
MK Metodologi Riset dan Penulisan Ilmiah : 1 SKS Seminar Proposal Tugas Akhir
DAFTAR MATA KULIAH PILIHAN
No.
Course Code
Course Name
Credit
+P = Praktikum
+P = Laboratory practical
+TB = Tugas Besar
+A = Assignment
* = Mata Kuliah Pengayaan Layanan
* = Enrichment Course Service
JADWAL KULIAH SEMESTER GENAP 2023/2024
Download selengkapnya disini
DOKUMEN KURIKULUM